Sejak kembali dipanggil ke tim Prancis usai absen enam tahun, Benzema sama sekali belum mencatatkan namanya di papan skor atau memberi assist untuk rekan setimnya.
Penantian Benzema akhirnya usai berkat dua gol yang ia ciptakan ke gawang Portugal, salah satunya dari titik putih. Benzema pun mengaku sebelumnya sempat tertekan.
Menyenangkan untuk mencetak gol, dan selain itu kami lolos. Saya ingin mencetak gol di tim ini karena saya tahu bahwa gol sangat penting dalam kompetisi ini." tandas bomber Real Madrid tersebut.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar